Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menambahkan Opsi MSCONFIG di Control Panel

Daftar Isi [Tampil]

Cara Menambahkan Opsi MSCONFIG di Control Panel - System operasi windows memiliki sebuah tools yang dinamakan system configuration tools, system tersebut lebih dikenal dengan istilah msconfig.exe.

Saat menggunakan tools MSCONFIG tersebut sangat efektif untuk mengatur boot ke save mode, memaksimalkan start up windows dll.

Artikel ini sangat bermanfaat untuk anda yang suka ngoprek komputer baik itu personal komputer ataupun laptop manambahkan msconfig di control panel baik di windows 10, wndows 7 dan juga 8.

Cara Menambahkan MSCONFIG di Control Panel Windows

Cara menambahkan msconfig di control panel

Cara termudah yang bisa dilakukan untuk menambahkan opsi MSCONFIG di control panel windows bisa dilakukan dengan cara berikut ini.

1. Pertama, buka notepad dengan cara klik pada menu pencarian letaknya di sebelah kanan menu start.

2. Lalu ketik dan buka notepad.

3. Terus copy kode berikut dibawah ini:

Windows Registry Editor Version 5.00

[HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Classes\CLSID\{134797C7-95FB-4FD7-A8C7-067C1B1A2C71}]

@="System Configuration"

"InfoTip"="Perform advanced troubleshooting and system configuration"

"System.ControlPanel.Category"="5"

[HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Classes\CLSID\{134797C7-95FB-4FD7-A8C7-067C1B1A2C71}\DefaultIcon]

@="msconfig.exe"

[HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Classes\CLSID\{134797C7-95FB-4FD7-A8C7-067C1B1A2C71}\Shell\Open\Command]

@="msconfig.exe"

[HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\ControlPanel\NameSpace\{134797C7-95FB-4FD7-A8C7-067C1B1A2C71}]

@="System Configuration"

4. Kemudian save dengan nama bebas dan diakhiri dengan ekstensi .reg for example : msconfig.reg.

5. Selanjutnya simpan dan jalankan progam yang tadi dibuat dengan cara double klik.

6. Setelah itu, Cek di control panel windows anda maka akan muncul system configuration.

Penutup

Semoga Cara Menambahkan Opsi MSCONFIG di Control Panel ini bermanfaat buat anda yang suka ngoprek komputer atau laptop Ingat, Kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda. Semoga bermanfaat.